Skip to main content

PCMAV 2.0c Valkyrie + Update Build 4(29 Juni 2009)

PCMAV 2.0c Valkyrie merupakan antivirus terbaru keluaran PcMedia. Versi ini mampu menggayang sebanyak 2771 virus dan sudah dapat mendukung engine ClamAV 0.95. Serta ditambahkan pembersih khusus yang dapat menangani virus Risa.

Fitur baru dan perbaikan selengkapnya:

  • Ditambahkan database pengenal dan pembersih 51 virus lokal/asing/varian baru. Total mampu menangani 2771 virus beserta variannya, termasuk varian virus Conficker.
  • Cleaner dan RTP sudah mendukung generasi terbaru engine ClamAV 0.95.
  • Ditambahkan pembersih khsusus yang dapat menangani virus Risa yang banyak melakukan perubahan pada konfigurasi Windows.
  • Perbaikan Cleaner yang terkadang tidak dapat dijalankan saat RTP dalam keadaan aktif. Masalah ini diakibatkan masih adanya proses yang nyangkut di memory.
  • Perbaikan RTP dalam kondisi tertentu mendeteksi Cleaner (atau sebaliknya) sebagai “virus suspected”.
  • Perbaikan RTP yang tidak mau dijalankan dan menampikan pesan kesalahan “For first usage or upgrading to newer version, …”
  • Engine advanced heuristic dapat lebih optimal dalam mendeteksi varian virus polymorphic.
  • Unit Automatic Updates dioptimalkan agar lebih thread safe.
  • Perbaikan kesalahan deteksi (false alarm) heuristik pada beberapa program dan script.

Download Software PCMAV 2.0c (zip-2,9 mega – belum tanpa update database virus terbaru)

Download Update Build 4 – Virus Autoit Varian (29 Juni 2009)

Autoit. Hampir kebanyakan varian dari virus import berbasis script ini menggunakan icon mirip seperti folder. Virus ini memiliki kemampuan untuk melakukan auto update ke beberapa situs. Ia juga dapat memanfaatkan Yahoo! Messenger sebagai media perantara penyebarannya dengan mengirimkan pesan berisi link ke setiap contact person yang ada di Y!M korban. Jadi, hati-hati kalau mendapatkan pesan berbahasa Vietnam di Yahoo! Messenger Anda

Buka zip kemudian kopikan update.vdb di folder vdb PCMAV 2.0c.

Dalam readme.txt PCMAV 2.0c disebutkan bahwa: tidak disarankan menjalankan antivirus lain selagi mengaktifkan PCMAV. Saat saya mencoba menjalankan RTP PCMAV berbarengan dengan Avira memang tidak bisa berjalan. PCMAV mengeluarkam peringatan kalau ada virus di memori. Jadi memang sebaiknya PCMAV dipergunakan secara tunggal atau sebagai cleaner saja (RTPnya tidak dipergunakan). Kelemahan lain PCMAV yaitu agak berat dan lama loadingnya terutama di pc yang agak lama(' Tua/Jadul ').






Bookmark and Share

Comments

Popular posts from this blog

Tampilan Dashboard & widget baru untuk Blogger

Belum lama  blogspot mengeluarkan fitur statistik & Comment Published blog pada dashboard BlogerDraft blogspot anda, Kini Blogger Statistik & Comment Published telah ada di blogger.com bukan lagi draft.blogger.com . Jadi bagi Anda yang suka memakai Blogger, bisa menikmati fitur ini dengan mudah tanpa harus buka draft blogger. Selain itu, Blogger Statistik juga melakukan improvisasi pada fitur-fiturnya, lihat gambar dibawah: Selain penambahan fitur Dasbor sekarang ada berita menggembirakan dari blogspot karena tim blogspot mengeluarkan gadget Popular Post dan Blog Stats yang bisa di tambahkan di add element pada blogspot anda. Dari segi SEO kedua widget tersebut yaitu Popular Posts dan Blog Stats akan membantu anda dalam hal optimasi SEO karena popular post setidakanya membantu anda untuk menaikkan ranking post dan juga bisa menambah pageview blog anda, sedangkan untuk blog statistik akan membantu anda menganalisa sejauh mana teknik SEO yang anda lakukan pada blog, baik

Jejaring sosial Indonesia

Saat browsing di mbah Google aku temukan banyak sekali jarsos ala facebook yang rata-rata mengunakan platform Jcow yaitu suatu framework gratis dan berbayar yg di peruntukkan untuk membangun website ala facebook uniknya source framework ini sangat kecil sekali sehingga sangat mudah untuk dikembangkan dan bisa di download gratis pada web asalnya  Jcow. dan gratis digunakan asal mencantumkan Atribution web pembuatnya kecuali yang berbayar. Tetapi sayangnya banyak sekali para webmaster kita kurang menghargai hasil karya orang , dengan seenaknya menghilangkan atribution seakan hasil buatannya sendiri. Dibawah ini adalah contoh website Jcow gratis yg pengembangnya masih mencantumkan Atribusi pembuatnya. 1. facemain.net (gratis) Dari segi Design juga fitur menurut saya sangat interaktif, banyak fitur dan modul  yang tidak dimiliki oleh situs Jcow kebanyakan, juga kecepatan loading yg lumayan ( walaupun share server ), banyak webmaster Jcow menjadi member situs ini. 2. temanku.ne

Statistik terintegrasi penuh fitur untuk Blogger

Meskipun beberapa dari Anda menggunakan Google Analytics atau alat lain pihak ketiga untuk melacak lalu lintas blog Anda, banyak blogger menginginkan sebuah tool statistik yang terintegrasi yang mudah digunakan, maka telah hadir statistik terintegrasi penuh fitur untuk Blogger. Nah..pihak Blogger telah mengumumkan bahwa  dalam Blogger in Draft sekarang telah terintegrasi fitur statistik baru . Silahkan  pergi ke Blogger in Draft , dan Anda akan melihat sebuah Tab "Statistik baru" . Anda tidak perlu menginstal atau mengkonfigurasi apa pun untuk mulai melihat penggunaan dari Statistik baru ini. Hal keren tentang Statistik Blogger baru adalah bahwa anda bisa memonitor dan menganalisis lalu lintas pengunjung Anda secara-real-time. Anda dapat melihat seberapa banyak kunjungan dalam posting anda dan situs yang mengirimkan lalu lintas ke  blog Anda sekarang.  Tentu saja, lalu lintas data bisa ditampilkan secara periodik (hari / minggu / bulan), dan historis lalu linta